Between 4−5 stars rating, 11 November 2022
Cara kerja teknologi
By: Amelia T
Buku ini membantu menjawab pertanyaan anak tentang cara kerja berbagai macam hal yg berkaitan dengan teknologi. Penjelasan tidak bertele tele, ringkas tapi cukup detail. Ada gambar yang membuatnya lebih mudah dipahami.
0 Comments